Strategi & Sasaran

Sasaran yang ingin dicapai program studi :

  1. Mencerdaskan kehidupan bangsa melalui pendidikan vokasi dibidang metrologi dan instrumentasi
  2. menghasilkan tenaga kalibrasi penera terampil, dan teknisi instrumentasi yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa yang meliputi berbagai suku, agama dan berjiwa inovasi yang terintegrasi dalam industri dan masyarakat serat tangguh, dispilin, arif dan bijaksana.
  3. Meningkatkan proses belajar mengajar melalui pengembangan metode SCL (Ceramah, Diskusi, Praktikum dan Simulasi), melakukan penelitian Kemetrologian dan instrumentasi, menerapkan hasil penelitian yang aplikatif dan bermanfaat bagi masyarakat dan industri dalam upaya terlaksananya tertib ukur demi peningkatan kepercayaan semua pihak dalam meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan masyarakat.
  4. Peningkatan mutu secara bertahap dan berkesinambungan melalui pelatihan yang dilaksanakan di Medan seperti diklat PPR Medik-2 (penyelenggraan BAPETEN), diklat auditor manajemen mutu, diklat penelitian dan pengabdian pada masyarakat (Penyelenggara USU, KEMENRISTEKDIKTI), diklat di PPSDK Bandung bagi dosen dan mahasiswa, kunjungan industri dan praktek ke SPBU dan perusahaan swasta (PT. Indodacin), PKL mahasiswa ke UPTD se Sumatera dan melaksanakan seminar dan kuliah umum.
  5. Peningkatan mutu hasil (outcome) dalam bentuk peningkatan mutu kerja keahlian dalam bentuk kerjasama dengan UPTD (menerima mahasiswa untuk melaksanakan PKL) Staf Ahli, Organisasi profesi IKATMI.
  • MIPAnet NIAGARA HOTEL 2019
    MIPAnet NIAGARA HOTEL 2019

    International MIPANet Conference On Science and Mathematics (IMC- SciMath)

  • KEGIATAN

    UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) T.A 2019/2020

    IMG 20191029 WA0010

  • Tata Nilai Utama BINTANG USU
    Tata Nilai Utama BINTANG USU
  • Program Studi D3 Metrologi dan Instrmentasi

    Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

  • TALENTA
    TALENTA
  • Berita Duka Cita
    Berita Duka Cita